Berita

Ijazah Cuma-cuma, Harusnya Pejabat Malu

Oleh Mandra Pradipta pada hari Selasa, 26 Mei 2015 - 13:50:24 WIB | 0 Komentar

Bagikan Berita ini :

67Pramono.jpg

Politisi Senior PDI-Perjuangan, Pramono Anung (Sumber foto : ISTIMEWA)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Politisi Senior PDI-Perjuangan, Pramono Anung meminta pemerintah menindak tegas perguruan tinggi abal-abal yang kini meresahkan banyak pihak.

"Kalo abal-abal tutup aja," kata Pramono di gedung Nusantara II DPR, Jakarta, Selasa (26/5/2015).

Bahkan, ia berpesan kepada para anggota DPR dan pejabat negara lainnya untuk menumbuhkan budaya malu kepada gelar ijazah yang didapat secara cuma-cuma.

"Biasakan budaya malu. Dapat gelar harus sekolah, disertasi, dan diketahui publik," pungkasnya. (ai)

tag: #Ijasah Palsu   #Komisi III   #DPR  

Bagikan Berita ini :

Kemendagri RI
advertisement