TSGaleri

Pro Kontra Dana Aspirasi DPR 20 Milyar

Oleh Indra Kusuma pada hari Kamis, 18 Jun 2015 - 17:39:31 WIB | 0 Komentar

Bagikan Berita ini :

99DANA_ASPIRASI_DPR_2.jpg

Politisi PDIP Effendi Simbolon (kedua kanan) bersama Politisi Partai Golkar Muhammad Misbakhun (kiri), pengamat politik Adi Suryadi Cula (ke-2 kiri) dan pengamat hukum tata negara Rahmat Bagja (kanan) saat sebagai pembicara pada diskusi Dana Aspirasi DPR (18/6/2015) (Sumber foto : Indra Kusuma)

JAKARTA (TEROPONGSENAYAN) - Politisi PDIP Effendi Simbolon bersama Politisi Partai Golkar Muhammad Misbakhun, pengamat politik UNHAS Makasar Adi Suryadi Cula dan pengamat hukum tata negara dari Universitas Al-Azhar Jakarta Rahmat Bagja hadir sebagai pembicara dalam diskusi "Pro Kontra Rencana Pemberian Dana Aspirasi senilai Rp20 Miliar" untuk setiap anggota DPR di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Kamis (18/6/2015). Diskusi tersebut membahas mengenai pro kontra rencana pemberian dana aspirasi senilai Rp20 miliar tiap tahunnya untuk setiap anggota DPR.

tag: #Dana Aspirasi DPR  

Bagikan Berita ini :

Kemendagri RI
advertisement